Sabtu, 11 Mei 2013

Kamen Rider Decade Video Download Full Episode

Kamen Rider Decade : 9 dunia dan 9 rider


Saya penggemar film tokusatsu, apa lagi yang namanya Kamen Rider. Saya baru saja menuntaskan serial Kamen Rider Decade. Satu kata yang bisa saya ucapkan : WOW!! di film ini banyak muncul rider-rider era heisei dari kamen rider kuuga sampai Den-O dan lawan-lawannya pun juga muncul. Bahkan Kamen Rider sebelum era Heisei pun juga muncul seperti Kamen Rider Amazon, Black RX. Bener-bener seru.
Film ini menceritakan Perjalanan Tsukasa Kadoya (Kamen Rider Decade) melintasi 9 dunia rider yang berbeda untuk mencegah kehancuran dunia di masa depan yang dipimpin oleh Dai Shocker. Didalam perjalananya dia bertemu dengan 9 dunia rider diantaranya : Kamen Rider Kuuga, Faiz, Kabuto, Ryuuki, Kiva, Hibiki, Agito, Blade, Den-O. Selain itu juga dimunculkannya dunia Kamen Rider Black, Black RX, Amazon, Samurai Sentai.
Kamen Rider Dedace mempunyai kemampuan menggunakan kekuatan dari rider lain. Hanya saja yang sangat saya sayangkan, tokoh Kamen Rider Yang ada tidak diperankan oleh Tokoh asli dari Kamen Rider tersebut. Hanya kita bisa melihat pemeran Kotaro Minami asli di  episode Kamen Rider Black dan Black RX.  Meskipun Begitu, Film ini sungguh seru untuk ditonton, alur ceritanya pun tidak membosankan.
Semuanya ada 31 Episode. Hanya saja ceritanya masih menggantung. di preview episode akhir akan diselesaikan di edisi movienya Kamen Rider Decade : All Rider vs Dai Shocker kemudian dilanjutkan dengan Kamen Rider W + Decade Movie War (Taisen) 2010 sebagai Final ending dari Decade.
Sebelumnya saya ucapkan terima kasih buat saudara kycha, ainkun, pakaw, dragoon, lelouch, Gear-X, playboy 06, as1klh0, syhendri, las noches, labibortega, allandform, ndoggodhog, PohonBambu yang sudah upload file-nya di indowebster.

Buat kalian yang pengen download berikut saya infokan link-nya :
  1. Episode 1 :  “Rider War” – indowebster
  2. Episode 2 :  “Kuuga’s World” – indowebster
  3. Episode 3 :  “Trancendence” – indowebster
  4. Episode 4 :  “Second Movements $ Kiva’s Pince” – indowebster
  5. Episode 5 :  “The Biting King’s Qualifications” – indowebster
  6. Episode 6 :  “Battle Judgement : Ryuki’s World” – indowebster
  7. Episode 7 :  “Super Trick of the Real Criminal” – indowebster
  8. Episode 8 :  “Welcome to the Blade Restaurant” – indowebster
  9. Episode 9 :  “BladeBlade” – indowebster
  10. Episode 10 :  “Faiz High School’s Phantom Thief” – indowebster
  11. Episode 11 :  “Five Faces, One Treasure” – indowebster
  12. Episode 12 :  “Reunion: Project Agito” – indowebster
  13. Episode 13 :  “Awakening: Tornado of Souls” – indowebster
  14. Episode 14 :  “Cho Den-O Beginning” – indowebster
  15. Episode 15 :  “Here Comes Cho Momotaros!” – indowebster
  16. Episode 16 :  “Warning: Kabuto Running Amok” – indowebster
  17. Episode 17 :  “The Grandma Way of Taste” – indowebster
  18. Episode 18 :  “Goldbrick Hibiki” – indowebster
  19. Episode 19 :  “Journey’s End” – indowebster
  20. Episode 20 :  “The Negative World’s Dark Riders” – indowebster
  21. Episode 21 :  “Walking the Complete Rider Album” – indowebster
  22. Episode 22 :  “Wanted: Diend” – indowebster
  23. Episode 23 :  “End of Diend” – indowebster
  24. Episode 24 :  “Arrival of the Samurai Sentai” – indowebster
  25. Episode 25 :  “Heretic Rider, on Call!” – indowebster
  26. Episode 26 :  “RX! Great Shocker Attack” – indowebster
  27. Episode 27 :  “BLACK × BLACK RX” – indowebster
  28. Episode 28 :  “Amazon, Friend” – indowebster
  29. Episode 29 :  “The Strong, Naked, Strong Guy” – indowebster
  30. Episode 30 :  “Rider War: Prologue” – indowebster
  31. Episode 31 :  “Destroyer of Worlds” (Final) – indowebster
Selamat Menikmati, Henshin!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar